Indonesian

Berita Olahraga

Berita Bola Terancam Diusir ke Non Liga, Manchester City Merana

berita bola terancam diusir - Ekings

Berita Bola Terancam Diusir ke Non Liga, Manchester City Merana. Berita bola terancam diusir membuat Manchester City tidak tenang. Kabar Manchester City bakal menerima sanksi berat berhembus semakin kencang.

Klub bertajuk The Citizens tersebut di dakwa telah melanggar peraturan finansial Liga Inggris. Oleh sebab itulah Manchester City terancam di lempar ke kompetisi non liga.

Pada Senin, 6 Februari 2023 Manchester City dinyatakan terlibat kasus pelanggaran aturan keuangan. Informasi menyebutkan tim garapan Pep Guardiola itu melanggar pada 100 pelanggaran aturan keuangan.

Dakwaan itu dijatuhkan usai pihak Liga Inggris melakukan penyelidikan selama empat tahun. Oleh sebab itulah Manchester City berita bola terancam diusir.

The Citizens diduga telah gagal memberikan informasi secara nyata dan akurat dalam kurun waktu sembilan tahun, terhitung sejak 2009-2018. Klub yang dipunyai oleh Sheikh Mansour tersebut juga ketahuan melakukan manipulasi gaji manajer dan pemain.

Akibatnya Manchester City bakal terkena sanksi berat atas pelanggaran keuangan. Komisi Independen yang di dalamnya terdapat tiga panel utama akan bertindak sebagai pemutus dakwaan dalam sidang tertutup.

Komisi tersebut mempunyai kuasa untuk menghapus gelar, mengurangi poin hingga menjatuhkan denda kepada Manchester City. Tidak hanya itu saja The Citizens berita bola terancam diusir dan dikeluarkan dari Liga Inggris jika dinyatakan bersalah.

Informasi dari Daily Mail, Liga Profesional Inggris (EFL) tidak memiliki kewajiban untuk menerima tim yang bermarkas di Etihad Stadium tersebut apabila telah di keluarkan dari Liga Inggris. Sehingga Manchester City berpeluang terlempar ke kompetisi non liga.

Berita Bola Terancam Diusir, Terlempar ke Liga Manchester City Bisa Hancur

Apabila tim besutan Pep Guardiola benar-benar terlempar ke kompetisi non Liga maka mereka harus mendaftarkan diri menjadi anggota EFL. Tapi hal itu baru bisa dilakukan setelah terdegradasi dari Liga Inggris di akhir musim dengan tiga klub promosi dari Divisi Championship sebagai pemegang saham di papan atas.

Selama ini berita bola terancam diusir, EFL menjadi pihak yang mengatur Championship, League One serta League Two. Mereka dilaporkan tidak dengan mudahnya menerima klub andai kata di keluarkan dari Liga Inggris.

Pasalnya hanya ada 72 klub saja yang mendapat izin untuk di jadikan sebagai anggota. Manchester City tidak akan diam saja menanggapi dakwaan yang diberikan oleh Liga Inggris.

Tim yang menyandang sebagai juara bertahan Liga Inggris tersebut membela diri tidak bersalah dan memohon agar kasus tersebut segera di tutup untuk selamanya.

Eks Penasihat Keuangan Dukung Degradasi

Mantan penasihat keuangan Manchester City Stefan Borson angkat bicara terkait dugaan pelanggaran peraturan keuangan. Anehnya sosok yang pernah menjadi bagian The Citizens tersebut justru memberikan dukungan agar sanksi degradasi di jatuhkan.

Dalam sebuah kesempatan konferensi pers yang menyinggung Manchester City berita bola terancam diusir, Stefan Borson mengungkapkan bahwa,

“Mau disebut membesar-besarkan situasi atau tidak, besaran cakupan dari dakwaan PL (Premier League) berada berada di titik yang kalau itu terbukti, harus berujung ke degradasi,”

Informasi dari Daily Mail mengungkap bahwa Stefan Borson bukan hanya sekedar mantan penasihat keuangan juga sekaligus penggemar berat Manchester City. Tapi entah mengapa ia justru mendukung keputusan pihak Liga Inggris untuk menjatuhkan hukuman.

Mungkin saja Borson hanya ingin keadilan ditegakan. Jika memang The Citizens benar-benar bersalah memang sudah sewajarnya mereka mendapat hukuman sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Baca Juga : Berita Bola Dekati Messi Tapi Inter Tak Berduit Macam PSG