Indonesian

Berita Olahraga

Berita Bola Prediksi Madrid Menang Usai Libas Chelsea

berita bola prediksi madrid

Berita Bola Prediksi Madrid Menang Usai Libas Chelsea. Prediksi Real Madrid dapat mengalahkan Manchester City setelah melibas Chelsea. Pendapat itu muncul dari pelatih legendaris asal Italia, Fabio Capello.

Real Madrid kini menjadi salah satu klub yang dijagokan sebagai tim pemenang Liga Champions 2021-2022. Mereka nyaris tidak lolos ke fase perempatfinal Liga Champions seba mendapat perlawanan ketat dari The Blues di pertandingan leg kedua.

Berduel dengan Chelsea memang tidak mudah. Kendati demikian di leg pertama Real Madrid unggul 3-1. Lantas di leg kedua yang berlangsung di Santiago Bernabeu, tim garapan Thomas Tuchel unggul tiga gol lebih dulu.

Tanpa terduga-duga, Real Madrid berhasil mengejar ketertinggalannya. Mereka terus menggempur pertahanan Chelsea dan berbuah manis mencetak dua gol.

Mesi di leg kedua Real Madrid kalah tapi mereka berhak melaju ke semifinal sebab unggul agregat skor 5-4. Usai laga selesai, Fabio Capello berkomentar soal berita bola prediksi Madrid di laga berikutnya.

Ia berpendapat jika kedua kubu sebenarnya sama-sama kuat dan telah mempersiapkan segalanya sematang mungkin. Namun terdapat beberapa faktor yang berperan penting sebagai penentu laga seperti pergantian pemain.

“Sejauh menyangkut Real Madrid-Chelsea, anda dapat mempersiapkan sebanyak yang anda inginkan untuk sebuah pertandingan, tetapi melawan tim di level ini, kesalahan sekecil apa pun akan menghukum anda,”

“Kemudian terkadang penjaga gawang menyelamatkan anda, seperti yang dilakukan Real semalam dengan Courtois,” ungkapnya kepada Sky Sports Italia.

Berita Bola Prediksi Madrid Tembus ke Babak Final

Real Madrid akan berhadapan dengan raksasa Inggris, Manchester City di babak semifinal nanti. Pertandingan tersebut bakal berjalan sangat ketat sebab Manchester City merupakan tim tangguh melebihi Chelsea.

Kendati demikian, Fabio Capello sangat yakin jika berita bola prediksi Madrid berpeluang menggulingkan tim besutan Pep Guardiola tersebut kemudian tembus babak final Liga Champions 2021-2022.

Hal ini tidak lain karena tim bertajuk El Real itu memiliki striker andalan seperti Karim Benzema. Lebih lanjut Fabio Capello mengungkapkan bahwa,

“Itu mungkin saja, Real Madrid rendah hati. Mereka tahu mereka memiliki skuat yang superior tetapi mereka semua berkorban,”

“Ancetlotti memberi mereka kepribadian dan mereka memiliki penyerang tengah luar biasa. Bagi saya mereka bukan favorit, tapi sekarang menurut saya mereka bisa,” tandas Capello.

Sebelum menghadapi Manchester City, berita bola prediksi Madrid akan lebih dulu menghadapi Sevilla di Ramon Sanchez Pizjuan. Laga itu rencananya tersaji pada Senin 18/4/2022 dini hari WIB.

Real Madrid Ungkap Kunci Keberhasilannya

Kemenangan atas Chelsea merupakan hasil kerja keras seluruh tim. Selain itu skuad Real Madrid juga mampu menjaga dengan baik mentalitas pemenang mereka usai tertinggal tiga poin dari Chelsea.

Bagi tim lain tertinggal tiga angka mungkin sudah membuat mereka benar-benar kalap dan down. Tapi tidak dengan Real Madrid, mereka terus bekerja keras dan ternyata membuahkan hasil dua gol balasan.

Menurut berita bola prediksi Madrid yang disampaikan Rodrygo yang menjadi penyelamat timnya, laga kemarin merupakan perjuangan keras. Ia juga membocorkan soal kunci sukses kemenangan Los Merngues.

“Kuncinya adalah kami bertarung hingga akhir. Kami tidak menyerah di momen apapun, walaupun kami kesulitan dan kemudian gol pun berdatangan. Itu mengangkat semangat kami,” jelasnya lewat situs resmi Real Madrid.

Selain itu Rodrygo juga berterima kasih atas dukungan para fans yang memenuhi Santiago Bernabeu. Dukungan fans membuat semangat mereka kembali membara sembari tetap menghidupkan mental berita bola prediksi Madrid juara.

Yuk nikmati cuan dari promo bonus welcome slot 50% di situs Ekingsindo.