Berita Bola Lampard Mengecam Kekalahan Everton atas Manchester City. Berita bola Lampard mengecam usai tim garapannya menelan kekalahan atas Manchester City. Menurut pelatih Everton tersebut kinerja wasit dan video assistant referee (VAR) tidak fair.
Laga pekan ke 27 Liga Inggris mempertemukan dua klub raksasa Everton kontra Manchester City pada Minggu 27/2/2022 dini hari WIB. Pertandingan sengit yang membuat Everton kecewa berlangsung di Stadion Goodison Park.
Manchester City meraih kemenangan skor 1-0 sehingga mereka berhak mengamankan tiga poin penuh. Gol tunggal milik klub bertajuk The Citizens tersebut berhasil tercipta lewat aksi Phil Foden menit ke 83.
Kemenangan Manchester City rupanya membuat berita bola Lampard mengecam. Tepat di menit 86, tim Everton sebenarnya berpeluang mendapat hadiah penalti usai gelandang Manchester City melakukan handsball di area terlarang.
Saat itu Dele Alli memberikan umpan terobosan untuk Richarlison yang berusaha membuat akses di sisi kiri The Citizens. Richarlison ternyata berhasil membebaskan diri dari offside lalu menembakan bola menggunakan kaki kirinya.
Penjaga gawang Manchester City, Ederson masih berhasil mengamankan bola hingga pemain Everton gagal menjebol gawang mereka. Bola yang ditangkis Ederson memantul lalu dikendalikan Rodri tepat di area penalti The Citizens.
Wasit Paul Tierney meninjau lewat tayangan ulang, terlihat Rodri mengendalikan bola menggunakan tangan kanannya lalu melakukan sapuan. Paul Tierney merasa ragu apakah itu handsball atau bukan sehingga ia memutuskan melihat layar VAR.
Berita Bola Lampard Mengecam Kecurangan
Wasit berbicara dengan petugas VAR selama dua menit. Setelah itu ia baru memutuskan jika gelandang Manchester United, Rodri tidak terbukti melakukan handsball. Keputusan Paul Tierney tersebut membuat tim Everton merasa kecewa.
Bahkan berita bola Lampard mengecam jika hal itu adalah sebuah kecurangan. Petugas VAR juga menjelaskan kepada pihak Everton jika mereka tidak menemukan adanya tanda-tanda hansball.
Berdasarkan informasi Manchester Evening News, ada kriteria ketika seorang pemain melakukan handsball yakni ketika bola mengenai tangan hingga setengah bagian bawah lengannya. Setelah pertandingan selesai, Frank Lampar melakukan protes sebab merasa tidak terima.
Ia mengecam kepusutan Paul Tierney serta petugas VAR yang dinilai tidak adil. Karena saking kesalnya, Frank Lampard menyebut sang wasit serta petugas VAR di Godison Park tidak professional dan tidak kompeten.
Lampard Mengecam Mengonfirmasi Usai Laga Selesai
Dalam sebuah sesi wawancara setelah laga berakhir, Frank Lampard mengatakan bahwa, “Seusai laga, saya sudah berbicara kepada mereka. Saya sangat tenang dan tidak berteriak sambil mengomel kepada mereka,” ungkapnya kepada BBC Sports.
“Setelah dua menit melihat VAR, mereka tidak memberi kami penalti. Padahal, sudah jelas bola mengenai tangan Rodri,” ungkap berita bola Lampard mengecam.
“Hal itu bisa disebut kesalahan jika mereka tidak memiliki waktu untuk berpikir. Namun mereka punya waktu dua menit. Mereka seharusnya kembali melihat VAR jika masih tidak yakin. Mereka sangat tidak kompeten,” ungkap Frank Lampard.
Lebih lanjut, mantan juru taktik klub Chelsea tersebut menyebut jika anak perempuannya saja tahu jika Rodri melakukan handsball. Ungkapannya itu merupakan luapan dari kekesalannya atas ketidak adilan yang mereka terima dari laga Everton kontra Manchester City.
“Saya memiliki anak perempuan berusia tiga tahun di rumah. Dia pasti tahu itu adalah penalti. Kami saat ini sedang berjuang untuk lolos dari zona degradasi. Di sisi lain Manchester City dalam persaingan juara. Keputusan wasit sangat penting,” tambahnya kembali.
Saat ini Everton memang terbenam di peringkat 18. Jika tidak mampu menambah pundi-pundi poin maka mereka terancam terdegradasi, oleh sebab itulah berita bola Lampard mengecam.
Pastikan situs Ekingsindo yang kalian pilih sebagai tempat pasang betting bola. Karena terdapat hal-hal menarik yang ditawarkan, contohnya bonus cashback harian.