Berita Bola Klub Eropa yang Memiliki Skuad Termahal Musim Ini! Berita bola klub Eropa beberapa di antaranya mempunyai kondisi keuangan yang stabil bahkan tergolong sebagai klub kaya raya. Sehingga tidak heran jika klub tersebut memiliki skuad termahal, sebab banyak pemain bintang yang di belinya.
Bagi tim sepak bola, gelar juara merupakan tujuan utamanya. Oleh karena itu mereka akan melakukan beragam cara untuk mencapai tujuan tersebut. Salah satu caranya adalah dengan mendatangkan pemain berkualitas agar skuad semakin tangguh.
Sekarang ada cukup banyak klub yang di supports finansial melimpah melakukan pembakaran uang besar-besaran untuk membeli pemain berkaliber bintang. Bahkan di antaranya tidak segan-segan menebus pemain dengah harga yang terkadang tidak masuk akal.
Pesepakbola hebat dengan harga selangit tersebut tentu saja di datangkan dengan harapan yang tinggi, yaitu mampu mengangkat performa tim untuk meraih gelar juara. Meski ada juga sebagian yang mengalami kegagalan.
Berita Bola Klub Eropa dengan Skuad Termahal
Dari sekian banyak klub yang di kategorikan kaya raya, berikut adalah deretan klub yang di perkuat oleh skuad paling mahal musim 2022/2023 ini.
1. Manchester City
Urutan pertama sebagai klub dengan skuad termahal di pegang oleh Manchester City. Saat ini, nilai skuad The Citizen di perkirakan mencapai 1,05 miliar Euro. Uang yang di keluarkan pihak manajemen tidaklah sia-sia, sebab skuad Man City mampu memberi banyak prestasi.
Tidak kaget jika klub yang di latih oleh Pep Guardiola ini memiliki skuad mewah. Sebab pemain-pemainnya merupakan pesepakbola hebat dan berstatus bintang. Seperti misalnya Erling Haaland yang memiliki harga pasaran hingga 170 juta euro.
Selain itu ada pemain hebat lain yang memiliki nilai pasar di atas 80 juta euro, seperti Rodri, Bernardo Silva, Phil Foden dan Kevin de Bruyne.
2. Berita Bola Klub Eropa Chelsea Skuadnya Juga Mahal
Urutan kedua di pegang oleh Chelsea. Di bawah pelatih Graham Potter, The Blues jor-joran dalam membelanjakan pemain pada bursa transfer januari 2023. Sehingga wajar jika nilai skuadnya semakin naik.
Statusnya sebagai klub kaya raya membuatnya tidak ragu untuk mengeluarkan banyak uang demi mendapatkan pemain hebat incarannya. Namun sayang, hingga saat ini skuad Chelsea belum bisa menampilkan performa yang apik. Hingga membuat sang pelatih di pecat.
Untuk saat ini, skuad The Blues di perkirakan memiliki nilai sebesar 1,02 miliar euro. Adapun pemain Chelsea yang harganya paling mahal antara lain Enzo Fernandez, Romelu Lukaku, Mykhailo Mudryk, Kai Havertz dan Kepa Arrizabalaga.
3. Bayern Munchen
Selanjutnya yang menempati urutan ketiga adalah Bayern Munchen. Raksasa jerman ini di ketahui mempunyai skuad dengan nilai termahal juga yaitu mencapai 980 juta euro. Banyak pemain bintang berharga mahal yang ada di skuad Die Roten.
Antara lain Serge Gnabry, Dayot Upamecano, Kingsley Coman, Leroy Sane, Jamal Musiala, Matthijs de Ligt, Joshua Kimmich dan Leon Gorezka. Dana besar yang di keluarkan Bayern Munchen untuk membeli pemain-pemain hebat terbayar lunas dengan beragam prestasi yang telah di dapatkannya.
4. Arsenal
Kemudian ada Arsenal yang menempati urutan ke-4 dalam berita bola klub Eropa dengan skuad termahal musim ini. Setelah pada tahun 2022 menggelontorkan banyak uang, saat ini The Gunners berhasil menempati posisi puncak klasemen sementara Liga Inggris 2022/2023.
Keputusan klub yang rela mengeluarkan banyak uang untuk mendatangkan pemain berbakat membuat performa Arsenal semakin menjanjikan musim ini. Secara keseluruhan skuad Arsenal mempunyai nilai sebesar 890 juta Euro dengan Bukayo Saka sebagai pemain termahalnya yaitu bernilai 110 juta euro.
Dengan nilai skuad yang setinggi itu, maka wajar jika daftar klub tersebut di juluki sebagai klub raksasa.
Nikmatilah tawaran welcome bonus 100% live casino di situs terpercaya bernama Ekingsindo.
Baca Juga : Berita Bola Pelatih Top yang Kini Belum Punya Klub Alias Menganggur
1 Pingback