Berita Bola Duel Kunci di Partai Final Liga Champions 2021-2022. Duel kunci di partai final Liga Champions musim 2021-2022 menghadirkan para pemain bintang papan atas. Pertandingan itu telah dinantikan seluruh pecinta bola dari berbagai belahan dunia.
Liverpool yang gagal meraih gelar Liga Inggris mengaku siap menantang raja Liga Champions, Real Madrid. Pada laga tersebut duel krusial antar pemain bakal tersaji.
Rencananya pertandingan Liverpool vs Real Madrid akan tersaji pada 29 mei 2022 di Stade de France. Laga yang sama sudah pernah terjadi sebelumnya tepatnya pada musim 2018-2019 silam.
Kala itu Real Madrid sukses melibas Liverpool skor 3-1. Musim ini Liverpool mendapat kesempatan untuk membalaskan dendamnya lewat berita bola duel kunci.
Skuad garapan Jurgen Klopp berencana untuk mengoleksi trofi Liga Champions ketujuh. Sedangkan Real Madrid bersikeras merengkuh titel Liga Champions ke14.
Jelang pertandingan sengit tersebut, mantan pemain Liverpool, Fabio Aurelio menyebutkan bakal ada tiga duel kunci antar pemain. Duel itu sekaligus jadi penentu hasil akhir partai final ajang paling bergengsi di Eropa tersebut.
Lantas siapa saja pemain yang bakal berduel nanti? Simak penjelasannya berikut.
Berita Bola Duel Kunci Penentu Kemenangan Final Liga Champions
Alisson Becker vs karim Benzema
Persaingan sengit bakal menyelimuti Liga Champions sebab keberadaan Alisson Becker dan Karim Benzema. Menurut Fabio Aurelio kedua pemain itu akan berduel hingga saling sikut.
Striker Real Madrid Karim Benzema tidak akan pantang menyerah mencoba mengoyak jala kiper Liverpool Alisson Becker. Sepanjang musim ini berita bola duel kunci Karim Benzema tampil menggila dengan mengukir 15 gol dari total 11 pertandingan di Liga Champions.
Sedangkan penampilan Alisson Becker tidak kalah mentereng yaitu mencatatkan 27 clean sheet sepanjang musim 2021-2022, empat diantaranya merupakan laga di Liga Champions.
Lewat situs resmi Liverpool Alisson Becker memberikan pujian, “Sebagian besar dari Real berada di final lain adalah karena musimnya. Ia (Benzema) tidak membutuhkan banyak peluang bersih untuk mencetak gol,”
“Saya harap mereka tidak saling berhadapan dalam situasi satu lawan satu, tetapi jika itu terjadi, itu akan sangat menarik untuk dilihat,” ungkapnya.
Trent Alexander Arnold vs Vinicius Junior
Berita bola duel kunci juga bakal terjadi di bagian sayap. Bek kanan Liverpool Trent Alexander Arnold dipastikan berduel dengan winger kiri Real Madrid, Vinicius Junior.
Selama ini Vinicius menjadi pilar utama Real Madrid. Sementara Alexander Arnold berperan sebagai pemain bertahan sekaligus penyerang The Reds.
“Ini mirip dengan final Liga Champions terakhir yang mereka mainkan melawan satu sama lain pada 2018. Saya ingat kami mengatakan sebelum pertandingan tentang Salah melawan Marcelo.”
“Ini sedikit berbeda sekarang karena itu adalah bek Liverpool dan penyerang Madrid,” seru Fabio Aurelioo.
Jordan Henderson vs Luka Modric
Berita bola duel kunci juga terjadi pada Jordan Henderson dengan Luka Modrid di lini tengah. Sepertinya Fabio Aurelio benar-benar sudah memahami kualitas dari kedua pemain tersebut.
Ia sendiri memang pernah bertanding bersama dengan Henderson saat membela The Reds dan juga menghadapi Luka Modric ketika menyandang seragam Tottenham.
“Kita dapat melihat Henderson melakukan tanggung jawab yang ia miliki dengan sangat baik – di dalam dan di luar lapangan. Ia dapat berkontribusi banyak dan ia sangat penting bagi tim,” ungkap Aurelio soal berita bola duel kunci.
Lebih lanjut ia mengomentari soal kemampuan passing Modric yang begitu brilliant. Pemain itu juga mampu bergerak bebas ke segala penjuru bahkan sebagian besar permainan Real Madrid berada di bawah kendalinya.
Ekingsindo sebagai situs online gaming terbaik Indonesia tentu memiliki promo welcome bonus 50% live casino.
Baca Juga : Berita Bola Ziyech Hengkang Chelsea Tawarkan ke Manchester United
1 Pingback