Indonesian

Berita Olahraga

Berita Bola Belum Cukup, Arsenal Masih Buru Pemain Lagi

berita bola belum cukup - Ekings

Berita Bola Belum Cukup, Arsenal Masih Buru Pemain Lagi. Berita bola belum cukup atas pemain yang telah di rekrut Arsenal masih akan berburu kembali. Legenda klub bertajuk The Gunners Emmanuel Petit, pesimistis terhadap kans mantan timnya mematahkan dominasi Manchester City di Liga Inggris andai kata mereka cuma mendaratkan Jurrien Timber, Declan Rice serta Kai Havertz.

Sebagaimana diketahui musim 2022-2023 lalu Arsenal sempat merajai klasemen hingga separuh musim. Akan tetapi dominasi mereka rusak akibat Manchester City sehingga tim garapan Mikel Arteta gagal meraih gelar juara.

The Gunners sempat unggul delapan poin dari The Citizens tapi menjelang pekan terakhir Liga Inggris mereka tampil kurang memuaskan. Rupanya situasi itu langsung di manfaatkan oleh Manchester City untuk menggeser rivalnya itu dari puncak klasemen.

Berita bola belum cukup kekuatan, tim garapan Pep Guardiola akhirnya berhasil meraih mempertahankan status juara Liga Inggris ke sembilan mereka. Kemenangan itu juga berarti menjadi torehan ketiga secara beruntun.

Usai mengetahui penampilan gemilang Arsenal musim lalu, bos besar klub Stan Kroenke lantas memberikan kebebasan bagi Mikel Arteta untuk melalukan belanja pemain.

Melalui bursa transfer musim panas 2023 ini, Mikel Arteta mendapat gelontoran dana guna mendatangkan pemain papan atas.

Hingga saat ini terdapat satu pemain yang telah diresmikan pihak The Gunners sementara dua nama lainnya telah mencapai kesepakatan bersama.

Berita Bola Belum Cukup, Pemain Top Jadi Buruan

Pemain yang kini resmi berseragam Meriam London adalah Kai Havertz. Pesepak bola berdarah Jerman tersebut di tebus dari Chelsea sebesar 67,5 juta pounds atau setara Rp 1,2 triliun.

Pihak Arsenal memberinya kontrak panjang berdurasi lima musim. Adapun gaji yang bakal Kai Havertz terima yakni sebesar 200 ribu pounds atau Rp 3,7 miliar.

Kedatangan Kai Havertz di prediksikan mampu menambah daya gedor Arsenal musim 2023-2024 mendatang. Tapi mereka berita bola belum cukup dengan mantan pemain The Blues itu.

Usai menyelasaikan transfer Kai Havertz selanjutnya The Gunners siap membidik gelandang West Ham United, Declan Rice. Sejauh ini sang pemain memberikan respon positif dan berpeluang segera merapat ke markas Arsenal.

Pendatangan Declan Rice sendiri tidak mudah mengingat klub lain juga ngebet mendapat tanda tangannya seperti Manchester City. Kendati demikian The Citizens akhirnya mundur teratur dari persaingan itu sebab harga sang gelandang di nilai terlalu tinggi.

West Ham United mematok harga penebusan atas Declan Rice sebesar 1-5 juta pounds atau sekitar Rp 1,9 triliun.

Belum Cukup, Arsenal Berani Bayar Mahal

Informasi pakar transfer asal Italia, Fabrizio Romano mengungkapkan Arsenal bersedia menebus Declan Rice sesuai permintaan West Ham. The Gunners membayarkan uang mencapai 100 juta pounds atau setara Rp 1,8 triliun plus bonus 5 juta pounds.

Selain Declan Rice berita bola belum cukup rencananya Arsenal juga bersiap mengamankan jasa Jurrien Timber dari Ajax Amsterdam. Romano membenarkan rumor itu melalui akun media sosial miliknya.

Romano lantas menegaskan jika Arsenal berani merogoh kocek mencapai 34 juta pounds atau sekitar Rp 655 miliar kepada Ajax Amsterdam demi Timber. Tidak cukup itu saja Mikel Arteta juga masih harus menambah biaya sebesar 4,2 juta pounds atau Rp 80 miliar sebagai bonus.

Jika Declan Rice dan Jurrien Timber benar-benar mendarat di markas Arsenal maka keduanya akan semakin melengkapi tim besutan Mikel Arteta. Seperti anggapan yang di sampaikan Emmanuel Petit yang mendukung Arsenal untuk belanja pemain lagi.

Baca Juga : Berita Bola Periode Arteta Arsenal Habiskan Budget Rp 11 Triliun