Indonesian

Berita Olahraga

Berita Bola Pemain MU yang Tidak Mampu Berkembang di Tangan Erik Ten Hag

berita bola pemain mu - Ekings

Berita Bola Pemain MU yang Tidak Mampu Berkembang di Tangan Erik Ten Hag. Berita bola pemain MU sejak di latih Erik Ten Hag rata-rata menunjukkan perkembangan kearah yang lebih baik. Ini terlihat dari performa skuad Setan Merah yang di nilai mulai stabil, bahkan berhasil menjuarai ajang Carabao Cup 2022/2023 beberapa waktu lalu.

Meski begitu, ada beberapa pemain yang di anggap tidak mengalami perubahan. Bahkan performanya cenderung menurun, salah satu contohnya ada Jadon Sancho yang di datangkan dari klub jerman Borussia Dortmund.

Secara keseluruhan, Erik Ten Hag sukses meningkatkan kualitas pemain. Dirinya berhasil membuat pemain yang biasa saja menjadi luar biasa. Ten Hag juga cukup berhasil membuat skuad MU menjadi lebih taguh musim ini.

Saat ini, The Reds Davil mampu bangkit serta berhasil menunjukan perkembangan yang signifikan setelah Ten Hag menerapkan inovasinya. Ia juga berperan besar terhadap perubahan Marcus Rashford yang menjadi lebih tajam.

Berita bola pemain MU Marcus Rashford di ketahui menjadi mesin gol skuad Setan Merah berkat tangan dingin Erik ten Hag. Bahkan pemain timnas Inggris tersebut menjadi satu-satunya pemain Man United yang sukses torehkan gol sebanyak dua digit di musim ini.

Berita Bola Pemain MU yang Gagal di Tangan Erik ten Hag

Meski kemampuannya membentuk pemain di akui, namun nyatanya Erik Ten Hag tidak berhasil membuat pemain berikut ini untuk berkembang.

1. Jadon Sancho

Untuk mendatangkan Jadon Sancho dari Borussia Dortmund, manajemen MU harus mengeluarkan dana yang sangat besar yaitu 73 juta pounds. Awalnya Sancho di prediksi menjadi pemain potensial yang akan membawa perubahan besar untuk Man United.

Namun sejak MU menghadirkan Erik Ten Hag sebagai manajer tim, Jadon Sancho malah tidak menunjukkan perkembangan yang signifikan. Kabarnya ten Hag sempat kesal kepada sang pemain lantaran tidak mampu menciptakan perubahan besar.

2. Berita Bola Pemain MU Harry Maguire

Pemain yang bermain di lini pertahanan ini di beli Man United dari Leicester City empat tahun lalu dengan mahar 80 juta pounds. Sempat di percaya menjadi kapten The Reds Devils, sekarang Harry Maguire malah jarang di mainkan oleh Erik Ten Hag.

Performa yang tidak kunjung membaik menjadi penyebab sang pelatih menempatkannya di bangku cadangan. Saat ini, ten Hag lebih sering memainkan Raphael Varane dan Lisandro Martinez untuk menjaga lini belakang Setan Merah.

3. Anthony Martial

Pada awal kedatangan Erik Ten Hag di Old Trafford, Anthony Martial sering menjadi pilihan karena sukses memberikan penampilan yang luar biasa. Namun tidak dengan saat ini, yang justru kontribusinya untuk tim semakin tidak terlihat.

Penyebabnya adalah cedera. Di ketahui Anthony Martial sering mengalami cedera sehingga mengharuskannya untuk menepi lebih sering. Bahkan akibat cedera yang di alaminya, Martial kerap kali tidak di bawa ten Hag dalam daftar pemain yang akan berlaga.

4. Scott McTominay

Pemain Manchester United selanjutnya yang kurang berhasil memberikan perubahan secara signifikan bersama ten Hag adalah Scott McTominay. Pada awalnya McTominay di prediksi akan menjadi pemain potensial, namun pada kenyataannya tidak demikian.

Bersama skuad The Reds Devils, musim ini McTominay malah dalam keadaan sulit. Bahkan kerap kali dirinya di beritakan akan segera di jual ke klub lain, salah satunya ke Newcastle United. Kemungkinan tersebut semakin terbuka lebar pada bursa transfer musim panas mendatang.

Silahkan gunakan situs Ekingsindo jika kalian ingin bermain online gaming yang aman. Jika kalian mendaftar sekarang di situs tersebut, maka terdapat bonus welcome 50% sports yang bisa kalian klaim.

Baca Juga : Berita Bola Frank Lampard Kembali ke Stamford Bridge, Bakal Gagal Lagi?