Indonesian

Berita Olahraga

Berita Bola Liverpool Sadis Tujuh Pertandingan Empat Kartu Merah

berita bola liverpool sadis - Ekings

Berita Bola Liverpool Sadis Tujuh Pertandingan Empat Kartu Merah. Berita bola Liverpool sadis musim 2023-2024 ini. Dari tujuh pertandingan di Liga Inggris klub bertajuk The Reds mendapat total empat kartu merah.

Liverpool juga harus merelakan dua pemainnya sebab di usir oleh wasit saat bertanding melawan Tottenham Hotspur. Pada lawatannya ke markas Tottenham pada Sabtu, 30 September 2023 malam WIB, The Reds menelan kekalahan pahit skor 1-2.

Mereka sempat menyamakan gol di akhir paruh pertama berkat aksi Cody Gakpo setelah dijebol Son Heung Min dan gol bunuh diri Joel Matip. Berita bola Liverpool sadis langsung patah semangat sebab Spurs menceploskan dua gol.

Kekalahan kali ini cukup menyedihkan bagi pasukan Juergen Klopp sebab mereka banyak dirugikan akibat keputusan wasit sepanjang laga. Bukan hanya soal gol Luis Diaz yang dianulir oleh wasit setelah dilihat dari tayangan VAR, Liverpool kini juga menjadi tim yang dirugikan.

Luis Diaz dinilai terjebak offside saat menceploskan bola padahal ia onside. Selain itu berita bola Liverpool sadis setelah mendapat dua kartu merah yang ditujukan kepada pemainnya Curtis Jones dan Diogo Jota.

Jones mendapat kartu merah karena ia menginjak kaki Yvess Bissouma dalam bertarung memperebutkan bola. Pada situasi itu sebenarnya Jones lebih dulu mendapatkan bola, adapun kaki kirinya tidak sengaja mengenai engkel Bissouma sebab terpeleset bola.

Berita Bola Liverpool Sadis, Jota Dapat Dua Kartu Kuning

Diogo Jota di usir lapangan lebih cepat sebab ia mendapat hadiah dua kartu kuning sekaligus dengan tenggang waktu selama satu menit saja. Wasit mengeluarkan kartu kuning sebab Diogo Jota menjatuhkan Destiny Udogie yang tengah berlari.

Akan tetapi pemain itu tersandung kakinya sendiri. Berita bola Liverpool sadis dua kartu merah yang didapat oleh pemain The Reds membuat catatan buruk musim ini mereka kembali bertambah.

Beberapa waktu lalu Alexis Mac Allister mendapat kartu merah ketika berhadapan Bournemouth di pekan kedua Liga Inggris serta Virgil van Dijk saat menghadapi Newcastle United.

Red cards Mac Allister dianulir sedangkan Virgil van Dijk mendapat tambahan skorsing satu pertandingan sebab menghina wasit. Total empat kartu merah dari tujuh pertandingan tersebut merupakan kali pertama sepanjang sejarah Liverpool.

Tidak itu saja empat kartu merah dari enam pertandingan terakhir Liga Inggris jumlahnya sama dengan yang mereka dapat dari 178 pertandingan sebelumnya. Dua kartu merah yang muncul di pertandingan kontra Tottenham bukan kejadian pertama kali.

Pasalnya pertandingan yang sama pada tahun 2011 lalu juga membuat dua pemain The Reds mengakhiri pertandingan lebih cepat.

Wasit VAR Sempat Bekerja di UEA

Wasit VAR yang membuat Liverpool mengalami kerugian rupanya sempat bertugas di Uni Emirates Arab. Simon Hooper menganulir gol Luis Diaz tepat pada menit ke 34. Wasit Liga Inggris tersebut menilai Luis Diaz terjebak offside.

Lalu wasit VAR yang bertugas yakni Darren England dan Dan Cook juga sependapat dengan Simon Hooper. Lalu pada analisis sejumlah media, Luis Diaz dalam posisi onside sehingga gol yang ia buat sah.

PGMOL atau Badan Wasit Profesional Inggris mengonfirmasi kekeliruan wasit VAR. Lantas mereka menuntut agar segera meminta maaf kepada berita bola Liverpool sadis.

PGMOL juga mengambil langkah tegas dengan membekukan England serta Cook untuk sementara waktu. Saat ini sejumlah pihak memperdebatkan kredibilitas England dan Cook.

Sebab beberapa fakta mengungkap sebelum keduanya menjadi wasit di laga Tottenham vs Liverpool, mereka bekerja di Liga Uni Emirates Arab (UEA).

Ambil kesempatan Anda untuk klaim promo bonus harian 15% live casino di situs Ekingsindo!

Baca Juga : Berita Bola Pendapat Mount MU Makin Frustasi